Karang Taruna Bagikan Sembako untuk PPKS Korban Bencana

SHARE:

Berita kali ini masih dari Lampung, Karang Taruna Ambarawa bagikan 15 paket sembako bagi PPKS kategori Korban Bencana. Korban bencana dimaks...

03-Ringankan-Beban-Korban-Bencana-Angin-Puting-Beliung-Karang-Taruna-Ambarawa-Bagikan-Paket-Sembako-(2)

Berita kali ini masih dari Lampung, Karang Taruna Ambarawa bagikan 15 paket sembako bagi PPKS kategori Korban Bencana. Korban bencana dimaksud adalah para korban bencana angin puting beliung yang menghajar rumah warga Kabupaten Pringsewu. 

Bencana angin puting beliung terjadi pada Juma't sore (16/12). Hujan deras disertai angin puting beliung menerjang rumah warga hingga rusak. Sesuai Data BPBD Kabupaten Pringsewu, tercatat 12 rumah di Pekon Kresnomulyo rusak akibat tertimpa pohon dan 3 rumah lain di Pekon Kresnomulyo Barat.

Sebagai tindakan reaksi cepat, juga dalam rangka meringankan beban masyarakat terdampak akibat puting beliung tersebut, Pengurus Karang Taruna Teratai Emas Pekon Ambarawa Kecamatan Ambarawa Kabupaten Pringsewu bergotong royong bersama warga lainnya membersihkan puing puing genteng, potongan dan ranting-ranting kayu yang berserakan (23/12). 

Kegiatan dilanjutkan dengan pemberian 15  Paket sembako dari Karang Taruna yang dipimpin oleh Dedi Sutarno didampingi Babinsa TNI setempat kepada kepada warga Dusun Sukawati Pekon Kresnomulyo dan Dusun Karanganyar Pekon Kresnomulyo Barat. 

"Ini kami lakukan sebagai bentuk kepedulian dan empati kami kepada saudara kita semua yang sedang tertimpa bencana," ungkap Dedi Sutarno. 

Heru Purnomo mewakili Aparatur Pekon Kresnomulyo menyampaikan terima kasih atas bantuan baik materiil maupun non materiil yang telah diberikan pihak Karang Taruna kepada para warganya yang menjadi korban bencana puting beliung tersebut. 

"Semoga apa yang telah dilakukan oleh Karang Taruna Teratai Emas Ambarawa dapat menjadi contoh bagi Karang Taruna di daerah lain. Selama ini terkesan hanya mengurus olahraga saja. Padahal banyak yang bisa dilakukan dengan kemampuan dan kapasitas yang ada," kata Heru Purnomo.

Pada kesempatan yang sama, Analis Kebencanaan Ahli Muda pada BPBD Kabupaten Pringsewu Agus Purnomo menuturkan, "Inilah bentuk kebersamaan dalam penanganan dan penanggulangan bencana seperti yang selalu disampaikan oleh Bapak Joko Widodo Presiden RI, bahwa penanggulangan bencana merupakan urusan bersama." (Sumber :  Kemsos Go Id)

COMMENTS

Nama

Berita Blora,6,Berita Jateng,6,Berita Pusat,8,Opini TKSK,5,PPKS,11,
ltr
item
TKSK MY ID: Karang Taruna Bagikan Sembako untuk PPKS Korban Bencana
Karang Taruna Bagikan Sembako untuk PPKS Korban Bencana
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhe3Z_lY9P0Wjpz2tWGk6i9pHbbhuoR29GjVA-gVhMRwM38R3_7RlKeM_Kcp8A18MBFwpE9Qz0x02g2-PHiSh-sVm6Ewk_bP9OU48vDFKNorOqIlYp2olT1Jpb7VefLVTbMVRWuqdCOulf58S0RoNavLuL21oHfapr0Ue5IH5AHU677rP7e6seP_umB_w/s16000/03-Ringankan-Beban-Korban-Bencana-Angin-Puting-Beliung-Karang-Taruna-Ambarawa-Bagikan-Paket-Sembako-(2).jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhe3Z_lY9P0Wjpz2tWGk6i9pHbbhuoR29GjVA-gVhMRwM38R3_7RlKeM_Kcp8A18MBFwpE9Qz0x02g2-PHiSh-sVm6Ewk_bP9OU48vDFKNorOqIlYp2olT1Jpb7VefLVTbMVRWuqdCOulf58S0RoNavLuL21oHfapr0Ue5IH5AHU677rP7e6seP_umB_w/s72-c/03-Ringankan-Beban-Korban-Bencana-Angin-Puting-Beliung-Karang-Taruna-Ambarawa-Bagikan-Paket-Sembako-(2).jpg
TKSK MY ID
https://www.tksk.my.id/2022/12/karang-taruna-sembako-dan-korban-bencana.html
https://www.tksk.my.id/
https://www.tksk.my.id/
https://www.tksk.my.id/2022/12/karang-taruna-sembako-dan-korban-bencana.html
true
8127302976117625992
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content